Inilah daftar bus AKAP terbaik dan terburuk sebagai bahan referensi Anda sebelum membeli tiket dan menggunakan operator tersebut.
Artikel ini kami tuliskan berdasarkan banyaknya masukan dan informasi dari beberapa follower dan pembaca setia kami yang mendapat perlakuan dan pelayanan buruk dari beberapa operator di Indonesia.
Mulai dari aksi crew yang kurang ramah, dan menurunkan penumpang ditengah jalan tanpa bertanggung jawab.
Maka dari itu kami ingin membuat daftar perusahan otobus yang layak untuk menjadi bahan referensi penumpang sebelum terjadi hal-hal yang tidak diinginkan.
Karena beberapa operator juga sedang berlomba-lomba melakukan perbaikian dengan peningkatan pelayanan dan membuka rute-rute baru.
Dan beberapa juga sudah menyediakan pembelian tiket secara online untuk menghindari calo dan kemudahan membeli tiket melalui whatsapp.
Baca Informasi berikut :
- Tips Menghindari Calo yang AMAN.
- Aplikasi tiket bus online terpercaya
- PO yang paling bayak dibicarakan Bismania
- 7 Kegiatan Bismania Yang Menghasilkan Uang Dengan Cepat
Selain dari pada itu agar pihak operator yang memiliki ulasan buruk dapat SEGERA memperbaiki pelayanan.
Nah bagi pembaca setia silakan Anda pilih (VOTE) beberapa operator yang menurut Anda TERBAIK, dan tuliskan nama operator yang menurut Anda memberikan layanan TERBURUK dikolom komentar.
Silakan berikan review mengenai fasilitas yang diberikan, pelayanan oleh crew saat dalam bus dan juga kemudahan yang diberikan dalam pembelian tiket bus dan juga refund.
Jika daftar yang kami tuliskan belum lengkap harap berkomentar agar dapat kami tambahkan.
Daftar Bus AKAP Terbaik dan Terburuk di Indonesia
Jangan salah memilih :
VOTE untuk bus AKAP Terbaik
KOMENTAR untuk bus AKAP Terburuk
7 Kegiatan Bismania Untuk Menghasilkan Uang Cepat
Jika Anda merupakan salah satu penggemar bus (Bismania) sebaiknya Anda baca artikel berikut, bagaimana cara menghasilkan uang dengan cepat dari hobi menggemari bus.
Selain dari pada itu banyak sekali beberapa dari pengguna bus yang membutuhkan informasi mengenai harga tiket bus AKAP.
Oleh karena itu kami juga memberikan informasi beberapa harga tiket bus dari beberapa kota di Jawa, Sumatera, Kalimantan dan, Sulawesi.
Jadwal Dan Harga Tiket Bus
- DAMRI Apps Cek Jadwal, Beli Tiket Online Lebih Mudah Dari Handphone
- Harga Tiket Bus Gumarang Jaya Lengkap Terbaru Semua Rute
- Harga Tiket Bus NPM Terbaru Lengkap Semua Jurusan
- Harga Tiket Sudiro Tungga Jaya / STJ Natal & Tahun Baru Semua Divisi
- Harga Tiket Bus Murni Jaya & Bus Tingkat Lengkap Terbaru
Jika Anda membutuhkan beberapa informasi mengenai seputar bus sebaiknya tinggalkan komentar agar kami dapat segera mengupdate informasi yang Anda butuhkan.
Dan kami juga menyediakan informasi mengenai daftar bus pariwisata terbaik di Jogja bagi yang ingin berwisata sebaiknya baca dulu informasi ini.
Atau jika ingin berwisata dari Semarang juga bisa membaca Sewa Bus Murah Semarang yang banyak dicari.
Silakan Anda BAGIKAN artikel ini agar lebih bermanfaat bagi banyak orang yang ingin menggunakan bus AKAP (Antar Kota Antar Propinsi).
Bagi Anda yang memiliki usaha bisnis sewa bus pariwisata atau rental mobil juga wajib membaca tips 7 Cara Promosi Bus dan Rental Mobil Dengan Cepat
Promosi GRATIS
Promosikan Sewa Bus Pariwisata atau Rental Mobil Anda di website Ayo Naik Bis dapatkan PROMO GRATIS 2 Bulan.
Sejarah dan Profil PO Bus Indonesia
- Cerita dibalik Bus Pariwisata Duane Putra Jaya Wonosobo Mambu Modif
- Daftar Pemilik Bus, Karoseri & Pariwisata, Siapa yang belum kamu kenal ?
- Sejarah Astra Raksasa Otomotif Indonesia Awalnya Dari Jualan Kertas
- Sejarah Kesuksesan Mercedes Benz Indonesia Sejak 50 Tahun Silam
- Bus Sindoro Satriamas Pemiliknya Orang Terkaya di Indonesia
Cari Bus Pariwisata terpercaya di Market Place Aja.
FAQ Seputar Bus AKAP
Untuk tiket bus pahala kencana dapat Anda beli melalui agen resminya atau via online di Redbus dan Traveloka.
Untuk beli tiket bus Lorena dapat menghubungi agen resminya dan juga via online diaplikasi dan website lorena.
Untuk membeli tiket online Sinar Jaya silakan baca artikel panduan cara beli tiket Online Sinar Jaya.
Untuk panduan beli tiket Rosalia Indah secara online silakan baca diartikel panduan tiket online Rosin.
Untuk panduan beli tiket Harapan Jaya secara online silakan baca diartikel panduan tiket bus online.
Untuk panduan beli tiket Gunung Harta secara online silakan baca diartikel panduan tiket bus online.
Menurut saya pengalaman saya setelah mencoba beberapa bus malam jalur Jakarta Surabaya via Utara ataupun Jakarta Surabaya via selatan ataupun jalur Jakarta Jogja via selatan…maka saya simpulkan dan saya anggap semua bus bagus… tergantung kelas atau harganya,cuma klo untuk harga yg standar pilihan saya,bus terbaik mungkin jatuh ke harapan jaya…sedangkan bus terburuk(maaf)nggak ada,sbb semua bus yg pernah saya coba Alhamdulillah mengantar saya dengan selamat..walau ada beberapa yg ngaret.
Bis nyaman aman dan handal juga bisa di bilang tepat utk tujuan muria (jepara,kudus,semarang) PO. BEJEU PO.NEW SANTIKA PO.HARYANTO DAN PO.NUSANTARA..
Bus AKAP paling nyaman tetap Rosalia Indah, apa lagi untuk bus Jogja Jakarta, Jogja Lampung Atau bahkan Jogja Malang. Rosin tetao paling enak.
Ditambah lagi sekarang unit terbaru bus Tingkat yang dari Solo Menuju Bekasi juga makin nyaman.
Pahala Kencana kacauuu kursinya banyak tingginya ga layakkkk dipilih.
Apakah untuk bus barunya juga seperti itu kak ? itu kejadian kapan ya ?
Bus terbaik sudiro tungga jaya
Bus yg perlu peremajaan armada santoso
Mantap masukannya kak, apakah pelanggan setia Sudiro Tungga Jaya ?
Kalau saya asal Bumiayu ya pilih PO Sinar Jaya yang lain masih ragu
Kalo dilihat dari kesesuaian Harga dengan pelayanan dan kondisi armada sih SINAR JAYA.