Ayonaikbis.com – Inilah Spesifikasi dan harga Scania K410IB terbaru sebagai bahan referensi perusahaan otobus yang menggunakan chassis kelas premium triple axle.
Dimana chassis ini memiliki tenaga yang besar dan didukung dengan teknologi terbaru opticruise.
Spesifikasi dan Harga SCANIA K410IB
Nah untuk lebih detail mengenai spesifikasi dan harga Scania K410IB silahkan simak data-data berikut:
Keunggulan :
- Mesin yang lebih efisien
- Aman dan pengereman yang lebih bertenaga
- Nyaman dengan suspensi udara (Air Suspension)
- Layar Display 6,5 ” untuk driver
- Cocok untuk bus dengan panjang 13,5 meter
Teknologi:
- Retarder
- Opticruise (Transmisi otomatis)
Baca Juga : Legacy Sky SR 2, New Skyliner Rahayu Sentosa, Evolander Bus Pariwisata
CAPACITY AND WEIGHTS
- Front axle load (max) : 7500 Kg
- Rear axle load (max) : 17500 kg
- Gross vehicle weight : 25000 kg
ENGINE
13 Litre DC13 107 K01 EURO 3
4 Stroke 6- cylinder in-line, 4 valves per cylinder, turbo charged, intercooled, Scania PDE Injection (separate electromagnetically controlled unit injectors) and air cleaner.
Meximum output
306kW (410 hp) @ 1900 r/min
Maximum Torque
2000 Nm @ 1000 – 1350 r/min
GEARBOX
GRS895R, 12-Speed range-splitter, with integrated hydraulic retarder.
Opticruise
- Automatic Gear Shifting” on manual gearbox
- Cruise Control
- Downhill speed control
- Economy, standard and power mode
WHEEL CONFIGURATION
- 6 x 2 *4 Forward control. right hand drive
- 3 axle vechile drive on one rear axle and one rear steer axle behinde the driving axle.
SUSPENSION
- Front : Air suspension system with extra heavy duty shock absorber and anti roll bar.
- Rear : Air suspension system with extra heavy duty shock absorber and anti roll bar.
- Axle load display and overload warning
TYRES AND RIMS
- 295/80R 22,5 ” Michelin tyres on 8,25″ x 22,5″ steel rims in the front and rear spare.
BRAKES and SAFETY
- Direct acting full drum brakes with R3500 retarder system. Membrane type brake acting on front wheel. Membrane and spring type brake on rear wheels.
- Also features:
- Automatic exhaust brake
- Automatic slack Adjuster
- Air Dryer
- Load Sensing valve
- Electronic Braking System (EBS)
- Air Processing System (APS)
- Hill hold fuction
FUEL TANK
- 465 Litres fuel tank, equipped with fuel filter with water separating fuction.
- Right and left fuel filling side
STEERING
- Fully adjustable in all directions and teh same time; with 4-spoke safty hydraulic
- Power steering with tilt angel between 25-45 degrees and steplessly adjustable 60 mm along the steering column.
- Right-hand side steering
ELECTRICAL SYSTEM
- Batteries : 225 Amp/h capacity
- Altenator : 2 x 150 A
INSTRUMENT GAUGES
- 6,5 inch colour display with indonesian language instrument cluster and equipped with trip computer that show speed (km/h), engine speed, engine temperature, fuel level, fuel comsumption and oil pressure.
- Cruise control with switches in steering wheel
- Electronic speed limiter
- Communicator C200 – Scania Fleet Management System (optional)
Nah itu tadi spesifikasi SCANIA K410IB dengan Opticruise yang sebaiknya Anda pertimbangkan dna layak untuk di pilih karena SCANIA K410IB di bandrol dengan harga 1,75M*.
Harga SCANIA K410IB Opticruise sudah termasuk :
- PPN 10% (Off the road)
- Biaya Space frame dan biaya delivery ke karoseri
Body bus yang dapat menggunakan model ini adalah:
- Jetbus 2 SDD (Super Doubel Decker) Adi Putro
- Paradise dan Highlander New Armada
- Jetliner Rahayu Sentosa
- Avante SHD Tentrem
- New Grand Tourismo Morodadi Prima
- Dan lain-lain
Jika Anda berminat untuk mengetahui informasi lebih lanjut Spesifikasi dan Harga SCANIA K410IB dan SCANIA K360IB dapat menghubungi kami
Note : * harga dapat berubah sewaktu-waktu tanpa pemberitahuan
- Spesifikasi dan Harga Minibus Coasterina New Armada
- Dream Coach Adi Putro Punya Interior Wah, Lihat Detailnya
- Karoseri STADABUS Bandung Luncurkan Bodi Bus Coach Enterprise
- Mengenal Bus Avante Tentrem HDD, SHD, H7, H8, H9, D2 & Seri X
- Keren Social Distancing Bus Sumber Alam by Laksana
- Daftar Karoseri Indonesia Bersertifikat
- Bus Terbaru New Patriot Morodadi Prima Elegan Anti Lebay
- ► Jetbus 3 MHD Penantang Legacy Sky Transporter, Siapa Yang Terbaik ?
- Daftar Model Bus Adiputro Yang Melegenda
- Harga Karoseri Legacy Suites Class Laksana
Untuk SCANIA setahu saya distributor resminya diIndonesia ya United Tractor
Min tolong di Share lagi harga harga Chassis Bus Hino dan Scania nya?
Serta harga body body bus di setiap karoseri
Update terbaru Harga Chasis Mercedes Benz