Ayonaikbis.com – Sebelum mudik atau liburan silakan simak jadwal keberangkatan beserta harga tiket bus Jakarta Purworejo lengkap yang dapat dipesan secara online, sebagai bahan referensi Anda.
Jadwal dan Harga Tiket Bus Jakarta Purworejo Lengkap serta Tiket Online
Pulang ke kampung halaman menjadi list teratas ketika ada hari libur baik hari raya ataupun libur sekolah. Anda termasuk tim mana? Menggunakan kereta api, bus, pesawat atau kendaraan pribadi?
Banyak yang menjadi bahan pertimbangan ketika hendak bepergian menggunakan transportasi umum, seperti perbekalan lengkap, tiket sudah ditangan, kondisi badan yang fit, serta informasi yang cukup lengkap.
Setiap transportasi umum yang dipilih pasti memiliki kelebihan dan kekurangan. Kita para calon penumpang hanya perlu prioritas utama yang mana, kenyamanan kah? ketepatan waktu kah? atau pertimbangan lain.
Untuk transportasi umum darat berupa bus, alangkah baiknya Anda terlebih dahulu mengetahui beberapa kelebihan memilih dan menggunakan bus sebagai teman perjalanan.
Pertama pasti tentang fleksibelnya waktu, Anda akan diberikan banyak pilihan jam keberangkatan baik dalam operator bus yang sama atau yang berbeda.
Anda akan diberikan pilihan keberangkatan pagi hari, siang atau malam hari. Tak hanya itu, Anda juga dapat naik atau turun dengan mudah di kantong kantong agen terdekat dari jangkauan Anda.
Kedua yaitu tentang tarif yang kompetitif, Anda dapat menyesuaikan pilihan kelas yang disediakan mulai dari Ekonomi, Patas / VIP, Executive, hingga super Executive dengan isi kantong Anda.
Ketiga tentang layanan servis makan, dengan kelas minimal VIP, Executive hingga super executive Anda akan mendapatkan layanan makan prasmanan, sehingga tak perlu kelaparan saat perjalanan.
Keempat tentang keseluruhan kenyamanan, dapat ditengok dari nyamannya kursi yang dapat disandarkan, sandaran tangan dan kaki, AC yang dingin, adanya stop kontak, hingga toilet yang bersih.
Kelima tentang asuransi dan kecanggihan teknologi dimana bus dapat dipantau dari kantor pusat, ini menjadi poin penting tentang bagaimana jaminan keselamatan selama dalam perjalanan.
Nah selain itu sebagai pendukung Anda saat melakukan perjalanan dengan bus maka akan lebih nyaman jika mengenakan pakaian yang dapat mendukung Anda.
Jangan asal memilih pakaian yang nyaman terdsebut, pastikan pilih pakaian yang memiliki karakter dingin karena berbahan katun dan juga dapat menyerap keringat dengan baik.
Jika Anda merupakan traveller sejati dan mengaku sebagai bismania maka wajib memiliki baju-baju bertemakan bus Indonesia dan untuk mendapatkannya silakan kunjungi JF Autowear.
Dapatkan Diskon 10% Merchandise Bismania
Segera koleksi kaos keren dengan desain terbaru bertemakan bus Indonesia dan dapatkan diskon spesial khusus bagi member JFAutowear. Daftar sekarang dan nikmati keuntungan lainnya.
Dan sebelum lanjut kepembelian tiket bus ada baiknya lihat dan cek dahulu daftar harga tiketnya dan juga jadwal keberangkatannya sebelum memutuskan untuk membeli tiket.
Karena menggunakan bus, bukanlah sesuatu yang rumit, kita hanya perlu lebih banyak membaca dan memahami informasi terkait bus yang hendak kita naiki.
Satu lagi yang ditawarkan oleh perusahaan otobus untuk melengkapi kelebihan menggunakan bus yaitu kemudahan dalam pemesanan tiket secara online.
Yuk lebih pahami panduan selengkapnya disini : Cara Mudah Membeli Tiket Bus Online
Jadwal dan Harga Tiket Bus Jakarta Purworejo Lengkap
Sinar Jaya
Berdiri sejak tahun 1969, Sinar Jaya merupakan perusahaan transportasi publik khusus bus AKAP, bus AKDP, bus wisata, bus kota, dan bus antarjemput karyawan.
Berusia separuh abad, Sinar Jaya terus hadir memberikan pelayanan terbaik bagi para penumpangnya. Salah satunya yaitu dengan mendatangkan bus baru dari GIIAS 2019.
Bermodelkan sleeper, selengkapnya disini : Legacy Sky SR 2 Suites Class
Bus Sinar Jaya Jakarta Purworejo melalui rute Jakarta – Bekasi – Wangon – Kebumen – Purworejo dengan kelas bus Executive yang dilengkapi fasilitas seat 2-2, kapasitas 40, AC, reclining seat, stopkontak dan Toilet.
Untuk informasi selanjutnya, Anda dapat menghubungi kontak agen berikut : Kontak dan Alamat Agen Sinar Jaya Lengkap
Berangkat Tujuan Tiket Kelas Agen SJ Lebakbulus (15.00) Agen SJ Kutoarjo (02.15) Rp126.000 Executive Agen SJ Lebakbulus (15.00) T. Purworejo (02.55) Rp126.000 Executive T. Pulo Gebang (15.00) Agen SJ Kutoarjo (02.05) Rp126.000 Executive T. Pulo Gebang (15.00) T. Purworejo (02.20) Rp126.000 Executive
Sumber Alam
Pada masa awal berdirinya yaitu di tahun 1969, armada Sumber Alam sangatlah minim. Perusahan Otobus (PO) ini hanya memiliki enam unit bus yang digunakan untuk melayani trayek bus malam AKAP Yogyakarta – Jakarta.
Selengkapnya : Sejarah PO Sumber Alam, Berbekal Pengalaman Dan Usaha Keras
Namun kini, armada Sumber Alam telah mencapai 400 unit. Pelayanannya pun terus berkembang dengan merambah jasa transportasi jarak dekat atau AKDP dan bus pariwisata.
Bus Sumber Alam Jakarta Purworejo melalui rute Jakarta – Cilacap – Kebumen – Kutoarjo – Purworejo dengan 3 pilihan kelas bus yaitu AC Ekonomi, Patas Non AC, dan AC Toilet.
- AC Ekonomi : seat 2-3, kapasitas 54, AC, stopkontak
- Patas Non AC : seat 2-2, kapasitas 43, reclining seat, stopkontak
- AC Toilet : seat 2-2, kapasitas 39, AC, reclining seat, stopkontak dan toilet
Untuk informasi lebih lanjut, Anda dapat menghubungi kontak agen berikut : Daftar Alamat Agen Bus Sumber Alam
Berangkat Tujuan Tiket Kelas T. Poris Plawad (15.30) Agen SA Pendowo (04.35) Rp110.000 AC Ekonomi T. Poris Plawad (15.30) Agen SA Bagelen (05.20) Rp110.000 AC Ekonomi T. Poris Plawad (15.30) T. Purworejo (06.15) Rp110.000 AC Ekonomi T. Kalideres (16.00) Agen SA Pendowo (04.35) Rp110.000 AC Ekonomi T. Kalideres (16.00) Agen SA Bagelen (05.20) Rp110.000 AC Ekonomi T. Kalideres (16.00) T. Purworejo (06.15) Rp110.000 AC Ekonomi Agen SA Pondok Pinang (17.00) T. Purworejo (05.50) Rp110.000 AC Ekonomi T. Bus Pasar Minggu (17.00) T. Purworejo (05.50) Rp110.000 AC Ekonomi Agen SA Pondok Pinang (17.00) Agen SA Pendowo (06.05) Rp110.000 AC Ekonomi T. Bus Pasar Minggu (17.00) Agen SA Pendowo (06.05) Rp110.000 AC Ekonomi Agen SA Pondok Pinang (17.00) Agen SA Bagelen (06.50) Rp110.000 AC Ekonomi T. Bus Pasar Minggu (17.00) Agen SA Bagelen (06.50) Rp110.000 AC Ekonomi Pool SA Pondok Ungu (18.00) T. Purworejo (07.50) Rp110.000 AC Ekonomi Pool SA Pondok Ungu (18.00) Agen SA Pendowo (08.05) Rp110.000 AC Ekonomi Pool SA Pondok Ungu (18.00) Agen SA Bagelen (08.05) Rp110.000 AC Ekonomi Pool SA Pondok Ungu (17.00) T. Purworejo (06.50) Rp125.000 Patas Non AC Pool SA Pondok Ungu (17.00) Agen SA Pendowo (07.05) Rp125.000 Patas Non AC Pool SA Pondok Ungu (17.00) Agen SA Bagelan (07.50) Rp125.000 Patas Non AC Pool SA Pondok Ungu (20.00) T. Purworejo (08.50) Rp125.000 Patas Non AC Pool SA Pondok Ungu (20.00) Agen SA Pendowo (09.05) Rp125.000 Patas Non AC Pool SA Pondok Ungu (20.00) Agen SA Jurangkah (09.25) Rp125.000 Patas Non AC Pool SA Pondok Ungu (20.00) Agen SA Bagelen (09.50) Rp125.000 Patas Non AC T. Poris Plawad (15.30) T. Purworejo (04.20) Rp150.000 AC Toilet T. Poris Plawad (15.30) Agen SA Pendowo (04.35) Rp150.000 AC Toilet T. Poris Plawad (15.30) Agen SA Bagelen (05.20) Rp150.000 AC Toilet T. Kalideres (16.00) T. Purworejo (04.20) Rp150.000 AC Toilet T. Kalideres (16.00) Agen SA Pendowo (04.35) Rp150.000 AC Toilet T. Kalideres (16.00) Agen SA Bagelen (05.20) Rp150.000 AC Toilet Agen SA Pondok Pinang (17.00) T. Purworejo (05.50) Rp150.000 AC Toilet T. Bus Pasar Minggu (17.00) T. Purworejo (05.50) Rp150.000 AC Toilet Agen SA Pondok Pinang (17.00) Agen SA Pendowo (06.05) Rp150.000 AC Toilet T. Bus Pasar Minggu (17.00) Agen SA Pendowo (06.05) Rp150.000 AC Toilet Agen SA Pondok Pinang (17.00) Agen SA Bagelen (06.50) Rp150.000 AC Toilet T. Bus Pasar Minggu (17.00) Agen SA Bagelen (06.50) Rp150.000 AC Toilet Pool SA Pondok Ungu (20.00) T. Purworejo (09.50) Rp150.000 AC Toilet Pool SA Pondok Ungu (20.00) Agen SA Pendowo (10.05) Rp150.000 AC Toilet Pool SA Pondok Ungu (20.00) Agen SA Bagelen (10.50) Rp150.000 AC Toilet
Catatan : harga tiket dapat berubah sewaktu waktu, dan jam tiba tujuan mengikuti kondisi jalanan.
Nah itu dia jadwal keberangkatan dan harga tiket bus Jakarta Purworejo lengkap, silakan dibagikan untuk terus mendukung ayonaikbis(dot)com lebih berkembang.
Jika ada kritik dan saran yang membangun guna perbaikan penulisan artikel selanjutnya, tuliskan dalam kolom komentar.
Terima kasih, semoga dapat bermanfaat bagi kita semua. Yuk baca informasi menarik lainnya disini :
- DAMRI Apps Cek Jadwal, Beli Tiket Online Lebih Mudah Dari Handphone
- Harga Tiket Bus Gumarang Jaya Lengkap Terbaru Semua Rute
- Harga Tiket Bus NPM Terbaru Lengkap Semua Jurusan
- Harga Tiket Sudiro Tungga Jaya / STJ Natal & Tahun Baru Semua Divisi
- Harga Tiket Bus Murni Jaya & Bus Tingkat Lengkap Terbaru
- Cara Beli Tiket Bus Via Redbus & Kode Promo Terbaru
- Harga Tiket Bus Jogja Palembang Terbaru Bisa Pesan Online
- Harga Tiket Bus Jogja Lampung Terbaru Lengkap Cara Beli Online
- Harga Tiket Bus Bejeu Semua Jurusan Bisa Booking Online
- Harga Tiket Bus Litha & Co Semua Jurusan Lengkap