Ikuti panduan sewa mobil untuk wisata yang aman dari penipuan menggunakan aplikasi Tiket.com, apa saja kemudahan dan keuntungannya ?
Saat ini banyak cara untuk mencari dan rental mobil dibeberapa kota besar di Indonesia salah satunya dengan menggunakan OTA Tiket.com
Karena semakin banyaknya modus penipuan rental mobil untuk wisata atau pribadi maka Anda juga perlu lebih teliti dan jeli, oleh karena itu ayonaikbis.com ingin berbagi informasi yang lebih terpercaya.
Layanan di Tiket.com
Sebagai Online Travel Agen yang sudah terpercaya sejak Agustus 2011 yang menyediakan pelayanan seputar tiket Hote, Kereta Api, Event, dan Sewa mobil.
Didirikan oleh empat orang yaitu Wenas Agusetiawan, Dimas Surya Yaputra, Natali Ardianto, Mikhael Gaery Undarsa yang fokus pada penjualan tiket.
Nah bagi Anda yang membutuhkan beberapa tiket konser atau booking hotel saat berwisata pun dapat dengan mudah mendapatkannya.
Keuntungan menggunakan Tiket.com
Mudahnya Pesan Tiket dan Hotel
Pesan tiket sekaligus booking hotel dengan mudah dan cepat. Tidak perlu risau, hanya dengan satu sentuhan jari, tiket dan hotel yang kamu butuhkan bisa didapatkan dengan mudah.
Banyak Pilihan Produk Terbaik
Ada banyak pilihan maskapai dengan rute terlengkap ke seluruh dunia. Tersedia juga banyak pilihan hotel di Asia. Anda juga bisa mencari tiket kereta ke berbagai rute, sewa mobil, dan pesan tiket hiburan.
Banyak Pilihan Cara Pembayaran
Saat transaksi di tiket.com, Anda juga dapat memilih cara pembayaran sesuai keinginan. Ada pilihan pembayaran via bank transfer, ATM transfer, Virtual Account (VA), kartu debit online, maupun kartu kredit. Bisa dicicil juga, lho. Prosesnya mudah dan simpel!
Banyak Promo Spesial
Banyak promo untuk tiket & hotel kesayanganmu. Dapatkan diskon harga terbaik agar bujet liburan Anda semakin hemat. Tidak ada alasan lagi untuk menunda liburan.
Benefit tiket Elite Rewards
Dapatkan benefit tiket Elite Rewards berupa tiket Points yang bisa Anda tukarkan dengan diskon. Juga berbagai benefit eksklusif sesuai produk yang Anda beli!
24/7 Customer Care
Melalui pelayanan 24/7 Customer Care, kami akan selalu ada buat Anda. Dapatkan bantuan untuk pemesanan hotel dan tiket dengan pelayanan 24/7 Customer Care dari tiket.com
Cara Sewa Mobil Murah dan Mudah
Saat berwisata ke beberapa kota tentunya Anda membutuhkan alat transportasi yang dapat Anda gunakan mengunjungi tempat wisata yang indah di Indonesia.
Dari pada harus repot membawa kendaraan sendiri akan lebih mudah jika Anda menggunakan transportasi umum baik pesawat, kereta api atau bus menuju ke lokasi wisata.
Selanjutnya Anda dapat menyewa mobil / rental mobil yang sesuai dengan kebutuhan Anda.
Beberapa kota yang disediakan oleh Tiket.com sebagai berikut :
- Bali
- Bandung
- Jakarta
- Yogyakarta
- Semarang
- Surabaya
- Dan akan menyusul kota-kota lainnya
Bagaimana cara mendapatkan mobil untuk Anda sewa, sebelum melakukan wisata dibeberapa daerah tersebut.
Pertama kali Anda silakan membuka website tiket.com atau mengunduh aplikasinya yang disediakan untuk Android dan Ios, sebagai contoh kami mencoba menggunakan website.
- Daftar akun baru menggunakan Email atau nomor ponsel
- Pilih kota untuk wisata Anda
- Tentukan tanggal sewa mobil dan tanggal selesai
- Pilih jumlah mobil
- Pilih opsi dengan supir atau lepas kunci (Biarkan kosong jika dengan sopir)
- Klik Cari Mobil
- Anda akan disajikan jenis-jenis mobil yang dapat Anda sewa, lengkap dengan jumlah kapasita dan harga sewanya.
- Pilih salah satu unit mobil kemudian akan muncul beberapa agen penyewaan atau rental mobil yang berkerja sama
- Pilih mobil yang Anda inginkan dengan cara klik PIlih
- Selanjutnya akan muncul detail pemesanan mobil tersebut, mulai dari ketentuan BBM, Parkir, pengembalian uang dan juga tiket masuk tempat wisata dll.
- Anda juga dapat melihat peta area jika melebihi area yang ditentukan dengan tarif yang sudah ditentukan.
- Jika mobil yang ingin Anda rental sudah sesuai klik PILIH
- Selanjutnya isi data diri seperti nama, nomor handphone dan email.
- Tentukan lokasi penjemputan dan jam penjemputan (isi alamat dengan detail)
- Baca Kebijakan pembatan sebelum melakukan pemesanan
- Jika semua dirasa sudah lengkap silakan klik Lanjut Ke Pembayaran
- Pilih metode pembayaran paling mudah bagi Anda
- Setelah memiluh metode pembayaran, segera lakukan pembayaran sesuai dengan nominal yang tertera.
- Jika Anda sudah membayar maka selanjutnya klik “Saya Sudah Membayar”
- Untuk melihat status pesanan Anda silakan klik My Order
Nah mudah bukan ?
Bantuan Tiket.com
Jika Anda membutuhkan bantuan atau informasi mengenai pemesanan hotel, kereta api, pesawat atau sewa mobil dapat menghubungi kontak resmi Tiket.com
- Kunjungi Help Center : tiket.com/help-center
- Whatsapp di nomor : 085811500888
- Nomor telpon international : +6221 3973 0888
- Nomor telpon lokal : 0804 1500 878
- Atau search di blog.tiket.com
Nah itu tadi informasi yang dapat kami bagikan jika ada pertanyaan silakan tinggalkan komentar atau Anda juga pernah menggunakan jasa Tiket.com silakan tulis ulasannya.
Bagi Anda traveller sejati tentunya ingin menikmati tempat wisata yang indah namun juga ingin merasa lebih nyaman bukan ?
Nah kini Anda dapat tetap merasakan nyaman dengan mengenakan Kaos Official Ayo Naik Bis yang Keren dan nyaman, dapatkan hanya di official partner kami di JF Autowear.
Bagi Anda yang membutuhkan informasi lain mengenai tiket bus dan nomor kontak bus di Indonesia silakan baca artikel lengkanya berikut ini.
- DAMRI Apps Cek Jadwal, Beli Tiket Online Lebih Mudah Dari Handphone
- Harga Tiket Bus Gumarang Jaya Lengkap Terbaru Semua Rute
- Harga Tiket Bus NPM Terbaru Lengkap Semua Jurusan
- Harga Tiket Sudiro Tungga Jaya / STJ Natal & Tahun Baru Semua Divisi
- Harga Tiket Bus Murni Jaya & Bus Tingkat Lengkap Terbaru