Harga Tiket Bejeu Lebaran

Harga Tiket Bus Bejeu Lebaran 2023, Pesan Online Cepat & Mudah

Diposting pada

Harga tiket Bejeu lebaran 2023 ini untuk berbagai rute perjalanan dari Jabodetabek tujuan Jawa Tengah dan sekitarnya, cek selengkapnya berikut ini.

Mendekati Hari Raya Idul Fitri 1444H, banyak dari Anda yang berencana kembali ke kampung halaman untuk merayakannya.

Transportasi menjadi bagian terpenting, dimana akan membantu dan mempermudah perjalanan Anda untuk sampai di tempat tujuan.

Kemudahan perjalanan Anda selama mudik lebaran dengan menaiki bus Bejeu yang menyediakan armada terbaik yang nyaman dan aman.

Harga Tiket Bus Bejeu Lebaran dari Jabodetabek

Bus Bejeu (Bongkotan jati Utama) melayani perjalanan selama libur lebaran dari Jabodetabek menuju kota-kota di Jawa Tengah, seperti Semarang, Demak, Kudus, Jepara, Rembang, dan sekitarnya.

Adapun berikut ini adalah tarif diberlakukan PO Bejeu selama arus mudik lebaran yang dapat Anda jadikan sebagai bahan pertimbangan.

TanggalTiket
6 – 10 AprilRp 310.000
11 – 13 AprilRp 350.000
14 – 17 AprilRp 530.000
18 – 22 AprilRp 560.000
23 – 24 AprilRp 500.000
25 – 28 AprilRp 450.000
Catatan:
Untuk area Lasem, harga tiket bertambah (+) Rp 10.000 dari tarif yang tertera di atas

Pesan Tiket Bus Bejeu Online

Bagi Anda yang tidak ingin keluar rumah atau tidak punya banyak waktu luang membeli / memesan tiket transportasi Bejeu, kini bisa dilakukan secara online dengan lebih praktis.

Syarat Naik Bus Bejeu Selama Lebaran

Berikut ini adalah beberapa persyaratan yang harus Anda patuhi dan siapkan saat akan bepergian menggunakan transportasi umum, salah satunya Bejeu, antara lain:

  • Kondisi tubuh dalam kondisi sehat
  • Selalu mematuhi dan menjalankan protokol kesehatan
  • Menggunakan aplikasi Peduli Lindungi
  • Sudah melaksanakan vaksin booster

Baca Juga : Tiket Sumber Alam Lebaran

Agen Bus Bejeu Terdekat

Anda juga dapat memesan / booking tiket bus Bejeu secara langsung dengan mendatangi atau menghubungi agen terkait. Cara ini cocok untuk Anda yang tidak terbiasa melakukan transaksi secara online.

Itulah tadi informasi yang membahas mengenai perubahan harga tiket perjalanan bus Bejeu selama lebaran 2023. Semoga bermanfaat dan dapat menjadi pertimbangan Anda yang akan mudik dengan kendaraan ini.

Langsung saja tinggalkan komentar di tempat yang telah disediakan jika memiliki pertanyaan. Jangan lupa bagikan juga kepada kerabat yang membutuhkan.

Catatan: Harga tiket yang tercantum pada postingan ini dapat berubah sewaktu-waktu tanpa pemberitahuan.

Baca Artikel Lainnya Seputar Tiket Mudik Lebaran:

Bergabunglah dibeberapa channel & Platform Diskusi Ayo Naik Bis Indonesia untuk mendapatkan informasi terbaru dan terlengkap.

4.8/5 - (60 votes)