Ayonaikbis.com – Harga tiket PO EPA Star mudik lebaran 2023 / 1444H rute Jawa – Sumatra dengan pemesanan tiket online mudah untuk semua jurusan.
Perjalanan Anda untuk mudik ke kampung halaman bisa terealisasikan dengan memilih transportasi yang mumpuni, salah satunya Bus EPA Star.
Perusahaan otobus ini siap menjadi teman perjalanan Anda yang khususnya memiliki tujuan dari Jawa menuju ke kota-kota di Pulau Sumatra.
Harga Tiket Bus EPA Star Lebaran 2023
Menjelang lebaran, berbagai bahan dan jasa banyak mengalami kenaikan tarif, tidak terkecuali dengan harga tiket armada bus ini.
Untuk Anda yang berencana bepergian dengan operator bus ini, tabel di bawah berisi tarif tiket bus beberapa rute perjalanan yang berlaku selama mudik lebaran.
Rute Tujuan 15 – 30 April Palembang Padang – Bukittinggi Rp 400.000 Sekayu Jakarta – Bekasi Rp 625.000 Sekayu Bandung Rp 650.000 Palembang Jakarta – Bekasi Rp 575.000 Palembang Bandung Rp 600.000 Jambi Jakarta – Bekasi Rp 650.000 Jambi Bandung Rp 700.000 Tanjung Enim Jakarta – Bekasi Rp 600.000 Tanjung Enim Bandung Rp 650.000
Anda Mungkin Membutuhkan: Tiket Lebaran 27 Trans
Pesan Tiket Online Bus EPA Star
Tiket perjalanan kini bisa Anda dapatkan dengan mudah dan cepat tanpa harus berlama-lama antri hanya dengan menggunakan ponsel pintar.
Lakukan pemesanan tiket bus melalui website Ayo Naik Bis yang memberi Anda banyak penawaran tanpa membutuhkan aplikasi tambahan.
Agen Bus EPA Star Terdekat
Selain online, Anda juga bisa memesan dan membeli tiket langsung ke agen tiket terdekat dengan cara pergi ke loket ataupun dengan menghubungi kontak yang aktif.
EPA Star Bandung
Langsung saja datangi penjual / agen tiket yang berada di Jaloan Soekarno – Hatta Nomor 286 untuk booking tiket atau bisa juga menghubungi nomor 081122334965 via telepon / Whatsapp.
EPA Star Jakarta
Anda dapat melakukan perjalanan dari Jakarta menuju Padang, Palembang, dan kota lainnya di Sumatra Barat dengan Bus EPA Star.
Adapun tiket bus bisa Anda dapatkan langsung di kantor / loket yang bertempat di Jalan TB Simatupang atau melalui telepon dinomor 081366660445.
EPA Star Padang
Agen / kantor perwakilan bus kawasan Padang terletak di Jalan Bypass Kayu Gadang dengan kontak yang dapat Anda hubungi dinomor 081299332800 dan 085265646888.
EPA Star Palembang
Langsung saja datangi Terminal Alang-Alang Lebar untuk Anda yang akan melakukan perjalanan dari Palembang menuju kota lain menggunakan transportasi ini.
EPA Star Muara Enim
Bagi Anda yang berada di Muara Enim dan sekitarnya, silahkan datangi agen tiket terdekat untuk memesan dan membeli tiket serta menanyakan informasi yang Anda butuhkan.
Nah, itu tadi daftar harga tiket Bus EPA Star yang berlaku selama mudik lebaran 2023. Semoga bermanfaat dan dapat menjadi informasi tambahan untuk Anda.
Silahkan berkomentar untuk Anda yang ingin bertanya dan jangan sampai lupa share postingan ini kepada teman, kerabat, atau orang lain yang membutuhkan.
Baca Juga Artikel Tiket Lebaran Lainnya di Bawah Ini:
- Harga Tiket Murni Jaya Lebaran 2023 Terbaru, Cek Disini!
- Tarif Tiket Arus Balik PO Sahaalah Lebaran 2023 / 1444H, Cek Disini!
- Harga Tiket Bus Palala Lebaran 2023 / 1444H Lengkap Semua Jurusan
- Tiket Mudik Lebaran Bus EPA Star 2023, Pesan Online Sekarang!
- Harga Tiket Lebaran PO Purnayasa 2023 & Pemesanan Tiket [LENGKAP]
Bergabunglah dibeberapa channel & Platform Diskusi Ayo Naik Bis Indonesia untuk mendapatkan informasi terbaru dan terlengkap.