Tiket Bus DAMRI
Tiket Bus DAMRI

Harga Tiket Bus DAMRI Bandara Juanda

Diposting pada

Ayonaikbis.com – Berikut ini adalah informasi harga tiket bus DAMRI dari berbagai lokasi menuju bandara Internasional Juanda.

Dengan tarif terjangkau Anda dapat menggunakan angkutan bus DAMRI dari beberapa titik berikut ini:

Harga Tiket Bus DAMRI

  • Bandara Juanda – Terminal Purabaya, harga tiket Rp 25.000,-
  • Bandara Juanda – Terminal Tanjung Perak, harga tiket Rp 25.000,-
  • Bandara Juanda – Terminal Bunder Gresik, harga tiket Rp 40.000,-

Lokasi naik bus DAMRI di bandar udara Juanda terletak di terminal satu dan terminal dua sebagai berikut:

Tiket Bus Damri
Lokasi Bus Damri Terminal 1 Juanda
Tiket Bus Damri
Lokasi Bus Damri Terminal 2 Juanda

Jam operasional bus DAMRI dari terminal 1 dan terminal 2 Bandar Udara Juanda menuju terminal bus Bungurasih dari pukul 5:00 WIB sampai pukul 22:30 WIB

Bus DAMRI memiliki interval keberangakatan setiap 15 menit dan 30 menit pada jam sibuk.

Nah semoga dengan informasi harga tiket bus DAMRI ini dapat bermanfaat bagi Anda yang ingin menggunakan jasa bus DAMRI menuju Bandar Udara Juanda Surabaya.

Jika informasi ini bermanfaat silakan Anda bagikan kemedia sosial facebook, twitter atau whatsapp.

3.5/5 - (2 votes)